Visi Misi Tujuan & Sasaran

Visi
Menjadi program studi yang menghasilkan lulusan Unggul, Professional dan Berkarakter dalam bidang pendidikan sejarah pada tahun 2025.

Misi
Berdasarkan visi yang ditetapkan, maka program studi pendidikan sejarah menetapkan misi:

  1. Mengembangkan pendidikan dan pengajaran sejarah yang bermutu, profesional dan unggul berdasarkan iman dan Taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, secara holistic yang berbasis IPTEK.
  2. Mengembangkan penelitian, serta publikasi yang berbasis pada pendidikan sejarah.
  3. Mengembangkan kegiatan pengabdian kepada masyarakat melalui pemanfaatan IPTEK untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
  4. Mengembangkan kerjasama yang sinergis dengan berbagai lembaga baik lembaga pemerintah maupun non pemerintah yang berkaitan dengan sejarah dalam rangka peningkatan mutu pendidikan.

Tujuan

  1. Menciptakantenaga pendidik dalam bidang pendidikan sejarah yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, unggul berkualitas, profesional, berdaya saing tinggi, berkarakter kuat, dan cerdas.
  2. Meningkatkan kompetensi mahasiswa dalam menguasai materi pengajaran sejarah secara komprehensif dan mampu mengajarkan (berkomunikasi ilmiah) dengan baik berdasarkan kurikulum yang berlaku.
  3. Mengembangkanteori-teori Pendidikan Sejarah dan Ilmu Sejarah yang inovatif beserta penerapannya melalui penelitian secara ilmiah.
  4. Mengimplentasikan layanan pengabdian kepada masyarakat secara profesional dalam rangka ikut serta memecahkan masalah lokal dan nasional baik dalam bidang pendidikan, ekonomi, sosial, politik, dan budaya.
  5. Mengembangkankerjasama yang sinergis dengan berbagai lembaga baik lembaga pemerintah maupun non pemerintah yang berkaitan dengan sejarah dalam rangka peningkatan mutu pendidikan.

Sasaran

  1. Mahasiswa dan lulusan mampu memiliki keunggulan dan kompetensi di bidang Pendidikan Sejarah yang berbasis IPTEK.
  2. Mahasiswa dan lulusan memiliki kualitas dalam penguasaan disiplin ilmu Pendidikan Sejarah.
  3. Lulusan mempunyai waktu tunggu kerja maksimal 3 bulan.
  4. Mahasiswa dapat menyelesaikan studi maksimal 4,5 tahun.
  5. Lulusan memiliki IPK dengan nilai capaian minimum 3.